--> Skip to main content

Kenapa ban depan dan belakang Blazer beda?

Kalau bingung dengan judul postingan saya mendingan ukur aja jarak antara roda belakang dan roda depan, pasti yang depan lebih keluar dari belakang. nah alasan GM membuat Mobil Blazer dengan ukuran seperti itu pasti ada alasannya.
Menurut para master, alasan dibuat spek seperti itu adalah untuk mempermudah bermanufer ketika belok. Sebagai gambaran saja, coba perhatikan mobil F1. Pasti roda depan lebih lebar jaraknya dibanding roda belakang. Hal yang sama pun di aplikasikan pada mobil kesayangan kita si Blazer.
Jadi sistemnya sama dengan mobil F1.
Untuk mobil SUV lain yang pake hal serupa adalah Pajero Sport. Terlihat dari gambar dimensinya.
Semoga berguna..

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar