--> Skip to main content

Petugas KPPS yang meninggal semakin bertambah. Ini data update sampai dengan 23 april 2019.

Petugas KPPS yang meninggal semakin bertambah. Ini data update sampai dengan 23 april 2019.
Korban meninggal KPPS 2019
Jumlah petugas KPPS yang meninggal karena menjalankan tugas sebagai penitia pemilu 2019 semakin bertambah. Banyaknya jumlah suara yang harus dihitung dan lamanya waktu penghitungan membuat petugas banyak yang merasa kelelahan.

Kurangnya waktu istirahat karena mengejar deadline waktu membuat banyak orang yang kelelahan, sakit hingga meninggal.

Sampai hari ini selasa 23 april 2019 jumlah petugas kpps yang sakit 374 orang dengan angka tertinggi di propinsi sulawesi selatan. Sedangkan jumlah yang meninggal sebanyak 91 orang  dengan wilayah tertinggi dari Jaw barat.

Jika 1 tps mempunya 300 DPT saja dikali 5 surat suara bisa mencapai 1500 surat suara yang harus dihitung dan diperiksa. Angka yang tidak sedikit dengan jumlah anggota KPPS yang kurang dari 10 orang.

Semoga semua yang sakit segera disembuhkan dan yang meninggal khusnul khotimah karena meninggal dalam tugas. Aamiin.


Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar